Kementerian PUPR Pasang Penyejuk Udara di Ruangan Isoman Covid-19 Rusun Pasar Rumput
Senin, 28 Juni 2021 – 11:03 WIB

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan memasang penyejuk udara atau air conditioner (AC) di setiap unit satuan Rumah Susun (Rusun) Tingkat Tinggi Pasar Rumput. Foto: Kementerian PUPR
Sedangkan pemanfaatan Tower 2 dan Tower 3 direncanakan setelah Tower 1 sudah terisi penuh.
Adapun akses masuk ke lantai 4 sampai dengan 25 menggunakan lift yang berada di Tower 1 maupun menggunakan tangga menuju lantai 3, dilanjutkan dengan menggunakan lift di Tower 1. (jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan memasang penyejuk udara atau air conditioner (AC) di setiap unit satuan Rumah Susun (Rusun) Tingkat Tinggi Pasar Rumput.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Gunung Gede dalam Pengawasan BPBD Cianjur, Ada Apa?
- BNPB Pastikan Video Erupsi Gunung Gede Hoaks
- Korban Tewas Gempa Myanmar Mencapai 2.700 Orang, BNPB Beri Info soal WNI
- BNPB Sebut Kerugian Akibat Bencana Banjir di Jabodetabek Mencapai Rp 1,69 Triliun
- Banjir Melanda Berau Kaltim, 2 Lansia Meninggal Dunia
- Gunung Lewotobi Meletus, Statusnya Jadi Awas