Kementerian PUPR Salurkan FLPP Perdana melalui Lima Bank Ini
Kamis, 18 Februari 2021 – 14:46 WIB

Lima bank akan menjadi penyalur FLPP Kementerian PUPR. Foto: Ricardo/JPNN
"Tingginya target penyaluran dana FLPP tahun ini mengharuskan bank pelaksana FLPP bekerja lebih keras," jelas Arief.
Kendati demikian, dia berharap bank pelaksana tetap memerhatikan kualitas dari hunia.
"Semua bank pelaksana dan pengembang harus peduli dengan rumah berkualitas," pungkasnya.(antara/jpnn)
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat melalui Pusat Pengelolaan Dana Pembiayaan Perumahan (PPDPP) menyatakan, penyaluran Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) perdana diberikan kepada lima bank penyalur.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Tangerang Jadi Lokasi Terpopuler, LPKR Perluas Penawaran Produk di Park Serpong
- PIK 2 Tetap Jadi Primadona Investor di Tengah Gejolak Ekonomi Global
- Gandeng Qatar, BTN Siapkan USD2 Miliar Untuk Bangun 100 Ribu Unit Hunian di Indonesia
- Ekspansi Berlanjut, DAIKIN Resmikan Proshop Showroom ke-4 di Bali
- Lewat Campaign Barakah, Perumnas Hadirkan Promo Beli Hunian Mudah Saat Ramadan
- Dukung PPN DTP, CitraGarden City Hadirkan Hunian Konsep Mediterania