Kemeriahan Imlek Sudah Terasa
Minggu, 31 Januari 2010 – 21:06 WIB
Foto: Fahrozi/JPNN.
"Karena memang banyak sekali stand yang menyediakan beranekaragam kebutuhan barang Imlek, sehingga dengan sekali datang kebutuhan yang diperlukan tersedia," tambahnya, kepada JPNN, Minggu (31/1).
Baca Juga:
Beberapa kios yang ada, dikatakannya, juga menyediakan beraneka ragam lampu lampion. dimana benda ini juga merupakan salah satu cirikhas dari perayaan hari besar. Kemudian juga, banyak pedagang yang juga menyediakan payung bercorak Tionghoa. Karena memang saat ini sedang musim penghujan. Banyak warga yang memburu benda ini. Selain memang dibutuhkan, corak yang ditawarkan menjadi daya tarik tersendiri bagi mereka.
"Banyak diantara warga yang memang mencari jensi payung ini, banyak corak yang ditawarkan, harganya pun tidak terlalu mahal, satu payung dapat dibeli dengan harga Rp 15 ribu saja," paparnya.
Setelah puas membeli perank-pernik, lanjutnya, pengunjung juga dihibur oleh penampilan group barongsai yang sengaja main di arena tersebut. Sehingga banyak pengunjuung yang berkumpul untuk menyaksikan kegiatan tersebut. (oji/jpnn)
BEKASI - Nuansa perayaan hari besar keagamaan warga Tionghoa sudah mulai terasa di pusat handicraft, Kota Wisata, Cileungsi, Kota Bekasi. Stand para
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Didukung Dedi Mulyadi hingga Wamendikdasmen, BPN Justru Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- Aktivis KNPI Jakarta David Hamka Minta Gubernur Pramono Optimalkan Peran Pemuda Cegah Tawuran
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia