Kemnaker Sosialisasikan Pedoman Pelaksanaan Angka Kredit Jabatan Penguji K3
"Di samping itu juga dapat mengoptimalkan para Penguji K3 untuk meningkatkan kemampuan dan prestasi kerja secara optimal," harapnya.
Dirjen Haiyani menyampaikan arahan Menaker Ida Fauziyah yang meminta setiap ASN Pengawas Ketenagakerjaan dan Penguji K3 untuk lebih meningkatkan kualitas pelayanan dan pengabdian kepada masyarakat, serta dapat menyesuaikan pola kerja yang dinamis yang mampu menyeseuaikan seiring perkembangan dunia kerja.
Direktur Bina Pengawas Ketenagakerjaan dan Penguji Keselamatan dan Kesehatan Kerja Bernawan Sinaga menambahkan peserta sosialisasi tersebut diikuti para kepala dinas yang membidangi ketenagakerjaan seluruh Indonesia beserta jajarannya.
"Kepala UPTP atau UPTD Balai K3 seluruh Indonesia dan pejabat fungsional Penguji K3 pusat maupun daerah di seluruh Indonesia yang mengikuti secara daring," sebutnya. (mrk/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
ASN Pengawas Ketenagakerjaan dan Penguji K3 dituntut lebih meningkatkan pelayanan dan pengabdian kepada masyarakat
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- Ronny Bicara Putusan MK, Anggota TNI & Polri Kena Pidana Kalau Tak Netral
- Wamenaker Immanuel Ebenezer Ingin Negara Selalu Hadir Memajukan Industri Musik
- Ulas Putusan MK, Megawati Bicara Sanksi Pidana Bagi ASN & Anggota TNI/Polri yang Tak Netral
- Putusan MK jadi Kekuatan Bawaslu Awasi ASN, TNI, Polri, hingga Kades yang Tak Netral
- Pj Gubernur PBD Ingatkan ASN Agar Tidak Bermental Seperti Bos yang Minta Dilayani
- Muhammad Musa'ad Tegaskan ASN Pelayan Masyarakat, Bukan Bos yang Minta Dilayani