Kemungkinan Perawat di Jember Itu Kontak dengan Pasien Corona di Bondowoso

Kemungkinan Perawat di Jember Itu Kontak dengan Pasien Corona di Bondowoso
Ilustrasi pelaksanaan rapid test virus corona. Foto: Ricardo/JPNN.com

Berdasarkan Gugus Tugas penanganan COVID-19 di Jember menyebutkan jumlah pasien positif COVID-19 sebanyak 15 orang.

Pasien dalam pengawasan (PDP) sebanyak 111 orang, dan orang dalam pemantauan (ODP) sebanyak 1.217 orang.

Dari 15 orang yang terkonfirmasi positif di Kabupaten Jember, sebanyak satu orang dinyatakan sembuh dan sisanya menjalami rawat inap di sejumlah rumah sakit. (antara/jpnn)

Seorang perawat di salah satu klinik di Kabupaten Jember dinyatakan positif terinfeksi virus Corona COVID-19.


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News