Kena Comeback dari Waverley Falcons, Timnas Basket Indonesia Petik Pelajaran Berharga
Rabu, 19 April 2023 – 03:43 WIB

Pemain naturalisasi Indonesia, Anthony Beane Jr saat berlaga melawan Waverley Falcons, Selasa (18/4/2023). Foto: Ariya Kurniawan/Dokumentasi Perbasi
jpnn.com, MELBOURNE - Timnas basket putra Indonesia mendapat pelajaran berharga saat menghadapi Waverley Falcons pada laga uji coba di Australia.
Berlaga di Waverley Basketball Centre, Melbourne, Selasa (18/4/2023), tim asuhan Milos Pejic itu menyerah dengan skor 88-92.
Andakara Prastawa Dhyaksa dan kawan-kawan sejatinya mampu unggul 51-27 pada first half.
Pada quarter ketiga, Skuad Garuda, bahkan masih mampu mempertahankan keunggulan dengan skor 74-57.
Timnas basket putra Indonesia mendapat pelajaran berharga saat menghadapi Waverley Falcons pada laga uji coba di Australia
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- Menpora Matangkan Persiapan Menuju SEA Games, Asian Games, dan Olimpiade
- Perempat Final Orleans Masters 2025: Peluang Besar Ganda Campuran Unjuk Gigi
- Timnas Basket Putri Indonesia Harus Berbenah Menjelang FIBA Women’s Asia Cup 2025
- Evaluasi Perbasi Seusai Kegagalan Timnas Basket Indonesia di Kualifikasi FIBA Asia Cup
- Kualifikasi FIBA Asia Cup: Perbedaan Mencolok Timnas Basket Indonesia dengan Rival