Kena Comeback dari Waverley Falcons, Timnas Basket Indonesia Petik Pelajaran Berharga
Rabu, 19 April 2023 – 03:43 WIB

Pemain naturalisasi Indonesia, Anthony Beane Jr saat berlaga melawan Waverley Falcons, Selasa (18/4/2023). Foto: Ariya Kurniawan/Dokumentasi Perbasi
Tidak hanya itu, stamina para pemain Indonesia juga terlihat menurun mengingat rotasi yang dilakukan tidak begitu banyak.
Tercatat, beberapa nama, bahkan tidak dimainkan, yakni Yudha Saputera dan Julian Alexandre Chalias.
"Pada first half kami bermain sangat baik. Kami sangat disiplin dengan game plan yang diberikan oleh coach Milos Pejic."
"Sayang memasuki quarter ketiga, lawan bermain agresif dan cepat dengan mengandalkan kemampuan fisik mereka. Pada quarter keempat stamina pemain terlihat menurun dan kami bermain di luar sistem," ungkap mantan pelatih Pelita Jaya tersebut.
Timnas basket putra Indonesia mendapat pelajaran berharga saat menghadapi Waverley Falcons pada laga uji coba di Australia
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- Menpora Matangkan Persiapan Menuju SEA Games, Asian Games, dan Olimpiade
- Perempat Final Orleans Masters 2025: Peluang Besar Ganda Campuran Unjuk Gigi
- Timnas Basket Putri Indonesia Harus Berbenah Menjelang FIBA Women’s Asia Cup 2025
- Evaluasi Perbasi Seusai Kegagalan Timnas Basket Indonesia di Kualifikasi FIBA Asia Cup
- Kualifikasi FIBA Asia Cup: Perbedaan Mencolok Timnas Basket Indonesia dengan Rival