Kena Comeback dari Waverley Falcons, Timnas Basket Indonesia Petik Pelajaran Berharga

Kena Comeback dari Waverley Falcons, Timnas Basket Indonesia Petik Pelajaran Berharga
Pemain naturalisasi Indonesia, Anthony Beane Jr saat berlaga melawan Waverley Falcons, Selasa (18/4/2023). Foto: Ariya Kurniawan/Dokumentasi Perbasi
Meski kalah di laga ini, Timnas basket Indonesia mendapat pelajaran berharga menghadapi tim yang punya komposisi pemain tinggi menjulang.

Maklum di SEA Games 2023 mendatang, beberapa pesaing Indonesia membawa pemain-pemain atletis dan punya size tinggi.

“Lawan dalam pertandingan ini sangat bagus bagi kami karena mereka punya size yang tinggi, atletis, fisik bagus, dan bermain cepat,” tambah pria yang akrab disapa Ahang tersebut.

Pada pertandingan ini, Anthony Beane Jr masih menjadi mesin poin Timnas basket Indonesia dengan raihan 26 angka.

Timnas basket putra Indonesia mendapat pelajaran berharga saat menghadapi Waverley Falcons pada laga uji coba di Australia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News