Kena Hak Angket, Pak Bupati Ini Malah Tantang Dewan Koreksi Diri
Kamis, 29 September 2016 – 05:06 WIB

Bupati Mimika, Eltinus Omaleng (depan-baju putih). Foto: Radar Timika
“DPRD itu politik, kalau bicara hal ini itu menyangkut hukum dan harus dibuktikan. Jangan hanya berasumsi yang berakibat pencemaran nama baik,” paparnya.
Bupati malah menantang kembali seluruh anggota DPRD jika menyangkut ijazah. “Saling koreksi, jangan hanya tusuk orang lain saja,” tandas Omaleng.
Hak angket itu sendiri merupakan salah satu tugas dan fungsi legislatif khususnya terkait pelaksanaan fungsi pengawasan, yaitu untuk melakukan penyelidikan terhadap pelaksanaan suatu Undang-Undang/kebijakan pemerintah yang berkaitan dengan hal penting, strategis, dan berdampak luas pada kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara yang diduga bertentangan dengan peraturan perundang-undangan. (sun/adk/jpnn)
TIMIKA - Dinamika politik di Kabupaten Mimika mulai memanas. Hubungan eksekutif dan legislatif sedikit kurang harmonis. Ini ditandai dengan dilayangkannya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemprov Jabar: Lahan SMAN 1 Bandung Bukan Milik Perkumpulan Lyceum Kristen
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal