Kena Ledakan Mercon Bikinan Sendiri, Kakek Meninggal
Senin, 12 Agustus 2013 – 09:58 WIB

Kena Ledakan Mercon Bikinan Sendiri, Kakek Meninggal
Kapolsek Kalibagor, AKP Endang Sri Wahyuni yang berada di lokasi kejadian, menyatakan belum bisa memastikan jenis petasan yang meledak. Soalnya, di lokasi kejadian tidak ditemukan serpihan kertas bekas mercon. Yang ada hanya lubang berdiameter sekitar 30 cm dan dengan kedalamanm 5 cm, yang diperkirakan timbul akibat ledakan.
Baca Juga:
"Yang jelas terjadi karena kelalaian korban. Korban meninggal lantarankarena ledakan mercon," jelasnya. Meski demikian, dari rumah korban petugas menemukan serbuk belerang yang biasa digunakan untuk membuat mercon. Serbuk belerang yang diperkirakan sebanyak 1 kg tersebut, tersimpan dalam tas plastik yang disimpan di lemari kamar korban. (ali)
BANYUMAS-Nasib sial menimpa Sankarji (75) seorang kakek warga Desa Kaliori Kecamatan Kalibagor, Minggu (11/8) kemarin. Kakek tiga anak, yang hanya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak