Kena Tusukan Sangkur, Polisi Mantan Paskibra Itu Meninggal Dunia
Senin, 08 Agustus 2016 – 05:50 WIB
Senada bibi Bripda Michael, Yenni mengaku sangat terkejut mendengar keponakannya itu meninggal secara tragis, apalagi selama ini Michael dikenal sosok yang baik.
"Iya kami tentu saja kaget. Selama ini saya mengenal Michael anak yang baik dan sabar. Keluarga semua shock mendengar kabar ini. Kenapa bisa seperti ini," ujar Yenni.
Salah seorang rekannya, Andi menyebut Michael sebagai pribadi yang rendah hati dan pandai berkawan. Pun meski telah berseragam penegak hukum, dirinya tidak sungkan bergaul dengan teman-temannya yang lain.
"Kami tidak menyangka dia yang jadi korban. Padahal setahu kami dia itu orang baik, tidak gampang emosi. Kalau di Parepare pasti datang menyapa kami," katanya. (ful/ris)
MAKASSAR – Suasana Gedung Balaikota Makassar Minggu (7/8) dini hari mencekam. Kantor milik pemerintah itu diserang orang tidak dikenal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun