Kenaikan BBM Akan Diputuskan di Rapat Setgab
Rabu, 29 Februari 2012 – 20:02 WIB

Kenaikan BBM Akan Diputuskan di Rapat Setgab
Menurut Jafar, pemerintah tidak hanya mengeluarkan kebijakan kompensasi BLT saja. Sebab, beberapa program lain juga disiapkan sebagai kompensasi atas kenaikan BBM. Hal ini dilakukan agar masyarakat mampu melakukan penyesuaian.
Apakah dukungan partai terhadap kebijakan kenaikan BBM tidak akan memengaruhi dukungan masyarakat terhadap Partai Demokrat? "Inikan tuntutan ekonomi dan membengkaknya harga minyak dunia. Normal-normal saja. Justru kenaikan ini didasarkan pada keinginan masyarakat," kata Jafar.(boy/jpnn)
JAKARTA - Kepastian tentang kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) akan dibahas dalam pertemuan Sekretariat Gabungan (Setgab) partai koalisi pendukung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Said Aldi Instruksikan Konsolidasi OKP Hingga ke Tingkat Bawah
- Gerindra Ungkap Alasan Prabowo Utus Jokowi ke Pemakaman Paus Fransiskus, Ternyata...
- Dugaan Kecurangan PSU Pilkada Bengkulu Selatan Akan Digugat ke MK
- Perkuat Diplomasi Kebangsaan RI Hadapi Geo-Ekonomi, Ibas Mendorong Kolaborasi ASEAN Plus
- Legislator Gerindra: Perintah Presiden Membawa Angin Segar Tertibkan Angkutan Truk ODOL
- Heboh Isu Ijazah Palsu, Jokowi Bukan Satu-satunya Sasaran Tembak