Kenaikan BBM Munculkan Kontraktor Nakal
Selasa, 28 Februari 2012 – 07:24 WIB

Kenaikan BBM Munculkan Kontraktor Nakal
"Kenaikan akan berimbas kepada harga material beton, semen, produksi, kosntruksi dan upah jalan para kontraktor sehingga pemerintah harus melakukan ekskalasi harga pada proyek yang akan dilelang nantinya. Apabila BBM telah naik," tukasnya.
Dedi berharap, pemerintah harus melakukan langkah penyelesaian terkait kenaikan harga BBM yang akan terjadi pada bulan April mendatang. "Yang pasti, pemerintah harus menyesuaikan kebijakan pemerintah pusat di wilayah daerah, jangan sampai terjadi hal-hal yang tidak diinginkan," imbuhnya. (mg-5/sdh/abd/rud)
KELAPA DUA-Tahun ini, boleh jadi tahun yang pahit bagi pengusaha jasa konstruksi di Kabupaten Tangerang. Kenaikan harga beberapa item seperti tarif
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis