Kenaikan Harga Minyak Dunia tak Pengaruhi Kebijakan BBM 1 Harga
’’Karena itu, harga minyak dunia sulit bertahan di level tinggi dalam jangka panjang,’’ kata Sri Mulyani dalam Sarasehan 100 Ekonom Indonesia di Hotel Fairmont, Jakarta, kemarin (6/12).
Menurut ekonom Universitas Indonesia tersebut, kondisi perekonomian global pada tahun depan masih menantang.
Alasannya, banyak peristiwa geopolitik yang memengaruhi pertumbuhan ekonomi dunia.
Misalnya, keluarnya Inggris dari Uni Eropa, referendum konstitusi di Italia, serta pemilu di Prancis dan Jerman.
’’Semuanya akan berpengaruh terhadap proyeksi pemulihan di Eropa yang berdampak pada permintaan minyak,’’ terangnya.
Permintaan minyak yang terkait dengan kondisi perekonomian Amerika Serikat juga dipengaruhi arah kebijakan Donald Trump.
Selain itu, AS memiliki gas serpih (shale gas) yang mampu menjadi pengganti minyak mentah.
’’Saya melihat kans-nya masih 50:50,’’ ujar Sri.
JAKARTA – Harga minyak dunia diprediksi bisa mencapai USD 60 per barel pada tahun depan. Hal itu tak lepas dari keputusan Organisasi Negara-Negara
- Kunjungi Desa Tertinggal di Serang, Mendes PDT Yandri Susanto Mengaku Miris
- Meccaya Resmi Luncurkan 88 Acne Cream & Sarijel
- SheTrades Buka Peluang Pengusaha Perempuan RI Go International
- TDN Hadir di Purwokerto, Wujud Komitmen Penuhi Kebutuhan Daging Masyarakat
- Kideco Berkomitmen untuk Menyempurnakan Kualitas Laporan Berkelanjutan
- Shell Membantah Bakal Tutup SPBU di Indonesia