Kenali 3 Penyebab Diare pada Jemaah Haji
Rabu, 17 Juli 2019 – 23:10 WIB
![Kenali 3 Penyebab Diare pada Jemaah Haji](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2019/06/20/calon-jemaah-haji-lansia-foto-jpgpojokpitu.jpg)
Calon jemaah haji lansia. Foto : JPG/Pojokpitu
Untuk mencegahnya atau memperkecil risiko penulara, bersihkan tangan sebelum makan. Gunakan sabun dan cuci di air kran yang mengalir.
Ketiga penyebab diare pada jemaah haji sebenarnya bisa dicegah. Intinya, jaga kebersihan makanan, jalankan pola makan sehat, dan tidak membiarkan stres melemahkan kondisi Anda. Untuk berjaga-jaga selama bawalah obat-obatan pribadi, termasuk obat anti diare, anti keracunan makanan, serta hand sanitizer.(RVS/klikdokter)
Tak sedikit jemaah haji yang masuk pada golongan lansia. Kelompok ini sangat rentan terkena diare.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Kuota Haji Kaltim pada 2025 Mencapai 2.586 Orang
- Pemerintah Imbau Jemaah Asal Indonesia Tidak Berulah
- Ketua Fraksi PKS: Penurunan Biaya Haji Kado Manis untuk Jemaah di Awal 2025
- 5 Juta Jemaah Calon Haji Menunggu Keberangkatan, Ada yang Khawatir Tak Berangkat
- Biaya Haji 2025 Turun, HNW: Alhamdulillah, Membuahkan Hasil
- Sikap MUI Terhadap Pemotongan Durasi Masa Tinggal Jemaah Haji, Singgung soal Subsidi