Kenali 4 Jenis Reksa Dana Ini Sebelum Berinvestasi

Kenali 4 Jenis Reksa Dana Ini Sebelum Berinvestasi
Ilustrasi investasi reksa dana. Foto: dok Digibank

Hal ini merupakan salah satu kelebihan reksa dana pasar uang ditambah lagi imbal hasil yang ditawarkan juga lebih tinggi dibandingkan deposito bank. Beberapa contoh produk pasar uang di antaranya adalah:

?      Surat Perbendaharaan Negara (SPN)

?      Sertifikat Bank Indonesia (SBI)

?      Surat Berharga Pasar Uang (SBPU)

?      Sertifikat Deposito

?      Surat Berharga Komersial (CPs)

?      Banker’s Acceptance (BA)

 

Kebanyakan investor lebih suka menginvestasikan modalnya di reksa dana pasar uang karena tingkat risikonya lebih rendah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News