Kenali 5 Gejala Infeksi Saluran Kemih
jpnn.com, JAKARTA - Saluran kemih manusia terdiri dari organ uretra, kandung kemih, ureter, dan juga ginjal.
Nah, penyebab infeksi saluran kemih ini adalah bakteri E. coli yang berpindah dari anus menuju saluran uretra.
Jika bakteri tersebut berhasil naik ke kandung kemih dan meradang di sana, maka akan muncul penyakit infeksi saluran kemih bawah.
Sedangkan jika bakteri naik dan berhasil mancapai ginjal, maka akan muncul penyakit infeksi saluran kemih atas.
Lalu bagaimana tanda-tanda infeksi saluran kemih yang perlu diketahui?
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Prevention.
1. Sakit, terbakar atau menyengat saat Anda buang air kecil
Nyeri atau terbakar saat Anda buang air kecil sering kali merupakan tanda pertama ISK atau bakteri di uretra atau kandung kemih.
Penyebab infeksi saluran kemih ini adalah bakteri E. coli yang berpindah dari anus menuju saluran uretra.
- 3 Infeksi yang Bisa Menyerang Wanita Saat Sedang Menstruasi
- Cegah Infeksi Saluran Kemih dengan 4 Cara Mudah Ini
- Bolehkah Berhubungan Badan Saat Sedang Infeksi Saluran Kemih?
- 7 Manfaat Minyak Kelapa, Nomor 5 Luar Biasa
- Kalina Ocktaranny: Infeksi Kandung Kemih yang Saya Derita Itu Katanya Penyakit Kelamin
- Dituding Derita Penyakit Kelamin Menular, Kalina Ocktaranny Bilang Begini