Kenali 9 Penyebab Mobil jadi Lebih Boros BBM, Silakan Dibaca Nomor 4
7. Umur mobil
Mobil yang berusia sangat tua menjadi penyebab mengapa konsumsi bensin lebih besar ketimbang dengan kendaraan yang berusia muda atau keluaran era modern saat ini.
8. Filter udara kotor
Filter udara yang kotor dapat menyebabkan masalah pada konsumsi bahan bakar. Ketika sistem filter udara tersumbat oleh debu dan kotoran, aliran udara ke mesin akan menjadi terhambat.
Sehingga, mesin yang kekurangan udara bersih akan bekerja lebih keras untuk membakar bahan bakar dan pada akhirnya membuat konsumsi menjadi lebih boros.
9. Knalpot bocor
Kebocoran pada knalpot bisa menjadi salah satu penyebab konsumsi bahan bakar yang meningkat.
Akibat adanya kebocoran itu, mesin akan bekerja lebih keras untuk mencapai performa yang diinginkan.
Selain itu, kebocoran juga dapat mengganggu sensor oksigen yang bertugas untuk mengatur campuran udara dan bahan bakar di dalam mesin sehingga bahan bakar menjadi tidak efisien. (Antara/jpnn)
Berikut sembilan penyebab yang membuat kendaraan menjadi lebih boros bensin. Simak selengkapnya.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
- Selamat, Bridgestone Indonesia Sabet 3 Penghargaan dari IBBA dan OCA 2024
- Tomo Bridgestone Area Jawa Barat Luncurkan Program Promo Akhir Tahun 2024
- Libur Akhir Tahun, Bridgestone Hadirkan Program Menarik, Ada Cashback
- Bridgestone Berikan Kiat Cara Merawat Ban Serep Mobil Agar Tetap Awet
- 7 Kiat Agar Tetap Sehat Saat Kerja di Depan Komputer Seharian
- 8 Tip Mengatasi Sakit Punggung Secara Alami dan Efektif