Waspadai Tanda-tanda Kanker Kulit Pada Tubuh Anda

Waspadai Tanda-tanda Kanker Kulit Pada Tubuh Anda
Mengenali kanker kulit. Foto: Ilustrasi

5. Tahi lalat yang berdarah atau sakit.

6. Jerawat yang tidak akan hilang pada kulit yang terpapar sinar matahari.

7. Memar di kaki Anda yang tidak akan sembuh.

8. Sakit yang tidak juga sembuh

Hal ini sering mengacu pada masalah di mulut (disebabkan oleh merokok). 

9. Garis-garis coklat atau hitam di bawah kuku jari Anda.

10. Kulit berkerak dan bersisik. (fny/jpnn)

Kanker kulit merupakan jenis kanker yang mematikan. Meski kanker ini menyerang bagian kulit, tidak jarang penderita kanker kulit kehilangan indra penglihatan.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News