Kenalkan Aa Gatot, ‎Elma Theana Sempat Dibenci Keluarga Reza
Selasa, 06 September 2016 – 04:53 WIB

Reza Artamevia. Foto dok JPNN.com
jpnn.com - AKTRIS Elma Theana mengakui bahwa dirinya yang mengenalkan Reza Artamevia ke Gatot Brajamusti. Gara-gara itu, Elma sampai dibenci oleh keluarga Reza.
Perempuan 41 tahun itu mengenalkan Reza ke Gatot di Jakarta. Kemudian, pelantun lagu Satu Yang Tak Bisa Lepas itu mendatangi Padepokan milik Gatot di Cisaat, Sukabumi, Jawa Barat.
"Reza yang datang sendiri ke Sukabumi tanpa sepengetahuan saya. Bukan saya yang ngajak Reza datang," kata Elma di kawasan Tendean, Jakarta, Senin (5/9).
Baca Juga:
Menurut Elma, Reza sangat percaya kepada Gatot. Bahkan, tingkat ketergantungan Reza sudah melebihi dirinya.
"Kalau saya lihat teteh jauh banget ketergantungannya. Enggak salah juga," ucap Elma. (gil/jpnn)
AKTRIS Elma Theana mengakui bahwa dirinya yang mengenalkan Reza Artamevia ke Gatot Brajamusti. Gara-gara itu, Elma sampai dibenci oleh keluarga Reza.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Umi Pipik Targetkan Anak-Anak Khatam Al-Quran Selama Ramadan, Ini Bonusnya
- Lady Gaga Umumkan Konser 4 Hari di Singapura
- Billy Syahputra Mulai Ajarkan Vika Kolesnaya Puasa saat Ramadan
- Pilih Fokus Upgrade Diri, Inara Rusli: Biarkanlah Pemiliknya yang Mencari
- Eza Gionino Berduka, Sang Ibunda Meninggal Dunia
- Sesekali Buka Puasa Bareng Keluarga di Luar, Ririn Ekawati: Terkadang Pengin Suasana Baru