Kepala Bapepam LK Dicecar Soal Matahari
Senin, 08 Februari 2010 – 11:08 WIB
Untuk diketahui PT Matahari Putra Prima Tbk (MPPA) berencana menjual 90,76 persen sahamnya atau sebanyak 2,65 miliar saham seri C milik perseroan dalam LPPF dari seluruh modal yang ditempatkan dan disetor penuh. Saham tersebut dijual dengan harga Rp2.705,33 per saham dengan nilai total Rp7,164 triliun. Harga yang ditawarkan tersebut tergolong premium, sebab jauh lebih tinggi 100,37 persen dari harga pasar pada saat pengumuman, yaitu Rp1.350 per saham.(esy/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA- Rencana penjualan saham PT Matahari Departemen Store Tbk (LPPF) kepada anak usaha CVC Capital Partners, Meadow Asia Company Limited (MAC),
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendes Yandri Susanto Sebut BUMDes Penting Cegah Efek Negatif Urbanisasi Bagi Desa
- Sertifikasi Halal Lindungi UMK dari Serbuan Produk Luar Negeri
- Kebijakan Perdagangan Karbon Indonesia di COP 29 Dinilai Bermasalah
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru