Kepala BKN Sebut Penataan Honorer Terakhir Tahun Ini, Fokuskan Fresh Graduate, Gawat!
Senin, 10 Maret 2025 – 19:11 WIB

Kepala BKN Zudan Arif menegaskan penataan honorer terakhir tahun ini, selanjutnya fokus kepada fresh graduate. Foto Humas BKN
Dia juga meminta Instansi untuk mulai mempersiapkan pengusulan pengangkatan PPPK paruh waktu karena BKN tidak dapat mengeluarkan pertimbangan teknis (Pertek) tanpa usulan dari instansi.
"Tahun ini merupakan tahun terakhir dalam penataan ASN dari tenaga honorer, karena ke depan pemerintah akan fokus pada perekrutan fresh graduate," pungkas Zudan Arif. (esy/jpnn)
Kepala BKN Zudan Arif menegaskan penataan honorer terakhir tahun ini, selanjutnya fokus kepada fresh graduate
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Asabri Untuk Indonesia, Hadir di Seluruh Penjuru Negeri Melalui 33 Kantor Cabang
- Lantik Pejabat Tinggi Madya, Menaker Yassierli Berpesan Begini
- Prabowo Janjikan THR Karyawan Swasta, BUMD, dan BUMN Cair Paling Lambat di Tanggal Ini
- Pengangkatan CPNS & PPPK Ditunda, Muhdi: Sulit Dipercaya
- Jumlah PPPK Bertambah, Anggaran Gaji & Tunjangan Pegawai Melonjak, Dampaknya ke TPP
- Terungkap Alasan Sebenarnya Pengangkatan PPPK 2024 Ditunda, Oalah