Kepala BNPB Keluarkan Imbauan Bagi Para Penambang di Area Gunung Semeru
Sabtu, 04 Desember 2021 – 21:39 WIB

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Letjen Suharyanto meminta masyarakat dan para penambang tidak melakukan aktivitas di sepanjang Daerah Aliran Sungai (DAS) Mujur dan Curah Kobokan, Jawa Timur. Foto: ANTARA/HO-Dokumen
"Malam ini bergerak lewat darat dan membawa logistik antara lain selimut, makanan siap saji, terpal, tenda darurat, matras, dan logistik dasar lainnya," tutur pria kelahiran Jawa Barat tersebut. (ast/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Letjen Suharyanto meminta masyarakat dan para penambang tidak melakukan aktivitas di sepanjang Daerah Aliran Sungai (DAS) Mujur dan Curah Kobokan, Jawa Timur.
Redaktur : Elvi Robia
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Gunung Gede dalam Pengawasan BPBD Cianjur, Ada Apa?
- 2 Orang Ini Selamat dari Kebiadaban KKB
- BNPB Pastikan Video Erupsi Gunung Gede Hoaks
- Berstatus Siaga, Gunung Semeru Erupsi 4 Kali Disertai Letusan
- Korban Tewas Gempa Myanmar Mencapai 2.700 Orang, BNPB Beri Info soal WNI
- BNPB Sebut Kerugian Akibat Bencana Banjir di Jabodetabek Mencapai Rp 1,69 Triliun