Kepala PPATK Tak Takut Ungkap Rekening Gendut Jenderal
Senin, 20 Februari 2012 – 18:26 WIB
JAKARTA - Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan juga menemukan transaksi mencurigkan milik aparat Kepolisian. Soal transaksi mencurigkan itu dilakukan siapa, Kepala PPATK M. Yusuf menjelaskan, hal itu bervariatif.
"Ada perwira, ada (perwira) menengah dan ada juga yang jenderal. Itukan sudah lama," jelas Yusuf, usai Rapat Dengar Pendapat dengan Komisi III DPR, Senin (20/2).
Baca Juga:
Dalam menelusuri transaksi mencurigakan milik para jenderal itu, PPATK tidak mendapat tekanan. Kalau pun ada tekanan, tegas Yusuf, dirinya tidak akan takut. "Saya kan bekerja," jelasnya.
Selain transaksi mencurigkan milik perwira di Kepolisian, PPATK juga menemukan laporan yang sama milik para perwira TNI.
JAKARTA - Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan juga menemukan transaksi mencurigkan milik aparat Kepolisian. Soal transaksi mencurigkan
BERITA TERKAIT
- Jaksa Agung ST Burhanuddin Soal Jaksa yang Terlibat Judol Hanya Iseng-Iseng, Astaga!
- Pordasi Era Kepemimpinan Aryo Djojohadikusumo Siap Kirim Atlet ke Olimpiade LA 2028
- Menteri Hukum Lantik Widodo Jadi Dirjen AHU, Tekankan Supremasi Hukum yang Transparan
- Mendes Yandri dan Mensos Gus Ipul Teken MoU, Siap Berkolaborasi Entaskan Kemiskinan
- Trisya Suherman: Lukisan Go Green Taruparwa Bisa jadi Penyemangat Para CEO
- Seniman Papua Bawa Pesan Ekologis di Jakarta Biennale 2024