Kepala Staf Angkatan Berpeluang Jadi Panglima TNI
Selasa, 09 April 2013 – 18:37 WIB

Kepala Staf Angkatan Berpeluang Jadi Panglima TNI
JAKARTA--Panglima TNI Laksamana Agus Suhartono membenarkan pemberitaan yang menyebut akan ada pergantian posisinya tahun ini. Pada Agustus nanti ia memasuki masa pensiun.
"Pensiun, ya Alhamdulillah bisa menyelesaikan deadline. Saya pensiun kan 25 agustus selesai," ujar Agus di Mabes AD, Jakarta, Selasa (9/4).
Meski demikian, Agus mengaku pihaknya belum menentukan calon penggantinya yang akan diajukan pada Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono. Agus mengindikasi Kepala Staf dari Angkatan di TNI bisa saja menggantikan posisinya sebagai Panglima.
"Belum belum nanti. Dalam waktu dekat kan ada sertijab KSAD, nanti setelah KSAD-nya ganti, bahkan ketiga-tiganya Kepala Staf Angkatan berpeluang menjadi Panglima TNI," sambung Panglima.
JAKARTA--Panglima TNI Laksamana Agus Suhartono membenarkan pemberitaan yang menyebut akan ada pergantian posisinya tahun ini. Pada Agustus nanti
BERITA TERKAIT
- Mahasiswa Bakal Demo Tolak RUU TNI, Pimpinan Komisi I: Itu Hak Masyarakat
- BAZNAS dan Palestina Perkuat Kerja Sama Bantuan Kemanusiaan
- Pelindo Terminal Petikemas Siap Layani Logistik Selama Lebaran 2025
- Anggito Abimanyu hingga Syafii Antonio Apresiasi Training ESQ Angkatan 203
- KPK Periksa Rasamala Aritonang terkait Kasus TPPU di Kasus Kementan
- 3 Polisi Gugur di Arena Sabung Ayam Way Kanan, Betapa Berat Tugas Polri