Kepri Jaya FC Minta Laga Tandang di Partai Pembuka
Rabu, 12 April 2017 – 16:58 WIB

Tim 757 Kepri Jaya FC saat menjalani sesi latihan. Foto: batampos/jpg
Diakui Ichsan, 757 Kepri Jaya yang masih baru dalam kancah persepakbolaan nasional perlu menyiapkan segala fasilitas dan kesigapan secara baik dalam suatu penyelenggaraan pertandingan secara profesional.
"Semoga koreksi kita disetujui PT LIB, ini untuk masyarakat Kepri juga, kalau kita harus bisa menjadi tuan rumah yang baik dalam penyelenggaraan Liga 2 Indonesia," tutup Ichsan. (cr16)
PT Liga Indonesia Baru (LIB) telah merilis draft jadwal pertandingan bagi kontestan Liga 2 Indonesia, Senin (10/4) kemarin.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- DPR Bentuk Panja Usut Mafia Lahan di Batam, Pengamat: Panggil Menteri ATR/BPN
- Hasil Seleksi Administrasi PPPK Tahap II Batam, 322 Pelamar tak Lulus
- Ingin Jadikan Batam Pusat Investasi, Komisi VI DPR Bentuk Panja
- Yeny: 910 Honorer Pemprov Kepri jadi PPPK Paruh Waktu
- Balap Liar Kian Meresahkan, Polda Kepri Bertindak
- Bea Cukai Bersama BI dan BSI Bersinergi dalam Pemberdayaan UMKM di Malut dan Kepri