Kepribadian Bisa Diketahui dari Es Krim Favorit
Senin, 22 Juli 2013 – 14:01 WIB
SIAPA yang tidak suka es krim? Makanan yang sudah ada sejak ratusan tahun, dengan berbagai macam cita rasa dan sensasi dingin yang menyejukan ini, selalu menjadi kegemaran setiap orang. Nah, rupanya rasa es krim favorit bisa menentukan kepribadian seseorang lho! Studi tersebut menemukan bahwa orang yang lebih suka rasa vanila memiliki pribadi yang idealis, sedangkan penyuka rasa coklat memiliki pribadi yang dramatis dan genit.
Berdasar penelitian terbaru yang diadakan oleh Baskin Robbins dalam rangka perayaan National Ice Cream Month, ternyata beberapa rasa es krim bisa mengacu pada kepribadian individu. "Kami menemukan beberapa hasil yang mengejutkan," kata peneliti dan penemu Smell & Taste Treatment, Dr Alan Hirsh, seperti dilansir laman Rehanastormme, Minggu (21/7).
Baca Juga:
"Misalnya, kami menemukan bahwa orang yang lebih suka Rainbow Sherbet, lebih pesimis daripada yang anda pikir. Dan mereka yang lebih suka Rocky Road sebenarnya pendengar yang sangat baik," katanya lebih lanjut.
Baca Juga:
SIAPA yang tidak suka es krim? Makanan yang sudah ada sejak ratusan tahun, dengan berbagai macam cita rasa dan sensasi dingin yang menyejukan ini,
BERITA TERKAIT
- Rekomendasi Acne Gel Berbahan Alami untuk Atasi Masalah Jerawat
- 4 Khasiat Biji Anggur, Tekanan Darah Tinggi Bakalan Ambyar
- 4 Khasiat Air Rebusan Daun Salam Campur Kayu Manis, Bikin Gairah Makin Membara
- 3 Manfaat Biji Pepaya, Penyakit Kanker Bakalan Ogah Menyerang
- 7 Khasiat Daun Singkong Campur Madu, Ampuh Obati Rematik
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini