Kepung Balai Kota Surakarta, Mahasiswa Tantang Gibran Debat, Berani, Bro?
Senin, 18 Desember 2023 – 21:27 WIB
"Kami sangat kecewa karena beberapa hal waktu kegiatan-kegiatan publik Mas Gibran tidak mau hadir. Kami ingin melihat gagasan Mas Gibran untuk membela negara ini," beber dia.
Aksi dilaksanakan di bundaran Balai Kota Surakarta itu juga menyoroti kinerja Jokowi selama sembilan tahun.
Menurut Anbiya, dari tahun ke tahun menuju Pemilu 2024, keluarga Jokowi ingin memiliki dinasti kekuasaan.
"Kemarin Kaesang (putra bungsu Jokowi) diisukan menjadi gubernur Jawa Tengah. Hari ini kami harap kontestasi tidak hanya dijadikan satu keluarga. Jangan sampai ada kekacauan seperti di MK," tuturnya. (mcr21/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Mahasiswa perwakilan sejumlah kampus di Pulau Jawa mendatangi Balai Kota Surakarta untuk menantang Cawapres Gibran Rakabuming Raka berdebat.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Jokowi Terima Manfaat Pensiun dan Tabungan Hari Tua dari TASPEN
- Tom Lembong Diyakini Sudah Meminta Izin Jokowi terkait Kebijakan Impor Gula
- Kecelakaan Maut di Pantura Semarang, Mahasiswa Seni Rupa Unnes Tewas
- Serikat Pekerja NIBA ALI Gelar Family Gathering dan Syukuran Atas Pelantikan Prabowo-Gibran
- Ini Isi Pertemuan Tertutup Ahmad Luthfi dengan Prabowo dan Jokowi
- Korupsi Berjamaah PON Papua, Ini Tanggapan Komnas HAM dan Himpunan Mahasiswa