Keputusan Al Ghazali dan El Rumi Menuai Pro dan Kontra
jpnn.com, JAKARTA - Keputusan Al Ghazali dan El Rumi bergabung dengan Partai Gerindra menuai pro dan kontra dari netizen.
Banyak penggemar mendukung langkah anak Ahmad Dhani tersebut.
Namun, beberapa fan menyayangkan sikap Al Ghazali dan El Rumi yang terjun ke dunia politik.
Penggemar justru berharap dua cowok tampan itu tetap eksis di dunia hiburan.
Diketahui, Al Ghazali dan El Rumi baru saja bergabung dengan Partai Gerindra.
Pengumuman bergabungnya Al Ghazali dan El Rumi disampaikan langsung oleh Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto di rumah Kertanegara, Jakarta, Kamis (27/4).
"Kita dapat bantuan kekuatan anak-anak muda milenial yang siap berjuang bersama kita, Al dan El," kata Prabowo.
Dalam kesempatan tersebut, Al Ghazali dan El Rumi menyampaikan alasan mau bergabung dengan Gerindra.
Keputusan Al Ghazali dan El Rumi bergabung dengan Partai Gerindra menuai pro dan kontra dari netizen.
- Pilkada Landak: Kaesang Sebut Heri-Vinsesius Didukung Jokowi & Prabowo
- Begini Sikap Wakil DPR RI Ini soal Rencana PPN 12 Persen
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- Deklarasikan Era Baru Partai Gerindra di Sragen, Sudaryono: Bersiaplah Jadi Pemenang!
- Anak Buah Prabowo Ini Sebut Ibu Kota Negara Masih DKI Jakarta
- Kemendagri Bikin Acara Identitas Kependudukan Digital Sejalan dengan Asta Cita Prabowo