Keputusan PKS Tolak Kenaikan BBM Sudah Final
Kamis, 13 Juni 2013 – 15:56 WIB

Keputusan PKS Tolak Kenaikan BBM Sudah Final
Kemudian lanjut dia, Dewan Pimpinan Pusat (DPP) dan turunannya yakni fraksi diamanahkan untuk mengelola penyikapan masalah itu dengan cara rasional dan profesional.
Anggota Komisi VIII DPR itu menyatakan, dengan menolak kenaikan harga BBM bersubsidi, bukan berarti PKS anti kesejahteraan rakyat. Akan tetapi bagian dari cara mereka mengoreksi kebijakan yang berpihak kepada kesejahteraan rakyat.
Sementara itu Sekretaris Fraksi PKS, Abdul Hakim mengatakan, partainya menolak kenaikan BBM. Mengingat kebijakan kenaikan harga BBM itu dilakukan mendekati tahun ajaran baru, Ramadhan dan Idul Fitri.
Sehingga menurut Hakim, dikhawatirkan tingkat inflasi menjadi tidak terkendali. "Sangat dipastikan pengangguran dan kemiskinan naik, dan juga berbagai usaha menengah kecil akan kolaps. Akhirnya fraksi terus berjuang untuk rakyat, menolak kenaikan BBM," ujarnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Hidayat Nur Wahid mengatakan, pihaknya mengadakan Rapat Dewan Pimpinan Tingkat Pusat (DPTP)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Purnawirawan TNI Usul Copot Wapres Gibran, Arief Poyuono: Masih dalam Koridor Konstitusi
- Anggota MPR Lia Istifhama Serap Aspirasi Masyarakat Bertajuk Ekonomi Kerakyatan
- Keberadaan Kasat Reskrim Iptu Tomi yang Hilang saat Memburu KKB pada 2024 Masih Misteri
- Penyelundupan Narkoba ke Rutan Polresta Samarinda, 3 Polisi Terancam PTDH
- Proyek Jalan Lingkar Utara Jatigede Hampir Tuntas, Bupati Dony: Insyaallah Mei Selesai
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia