Keracunan Massal di Sukabumi, Petugas Uji Lab Sampel Air
Rabu, 27 Oktober 2021 – 04:08 WIB

Petugas dari Puskemas Sagaranten dan Polsek Sagaranten saat mendata warga Kampung Babakansirna, Desa Cibaregbeg, Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi, yang diduga mengalami gejala keracunan Senin, (25/4). Foto: ANTARA/HO/Puskesmas Sagaranten
Sementara, Kepala Puskemas Sagaranten Sudarna mengatakan mayoritas warga yang mengalami gejala keracunan, kondisi kesehatan sudah berangsur pulih dan pulang untuk melakukan pemulihan di rumahnya masing-masing.
"Masih ada beberapa warga yang masih menjalani rawat inap di rumah sakit maupun puskesmas," katanya. (antara/jpnn)
Puluhan warga Sukabumi alami keracunan usai mengonsumsi nasi kotak yang dibagikan panitia dalam acara keagamaan.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- 110 Orang Keracunan di Klaten, Ada yang Meninggal, Bupati Tetapkan KLB
- Wujudkan Satu Data Pertanian di Kabupaten Sukabumi, Kementan dan BPS Bersinergi
- Mayat Wisatawan Bekasi yang Tenggelam di Pantai Ujung Genteng Ditemukan
- Bawa 1,52 Kilogram Ganja, CER dan LP Ditangkap Polisi
- Mengaku Korban Begal, Pria di Sukabumi Bawa Kabur Uang Perusahaan Rp 504 Juta
- Warga Rela Mengantre Sejak Subuh demi Sembako Bersubsidi