Keramas Ramai-Ramai di Desa Rambut Panjang
Sabtu, 28 Juli 2012 – 19:01 WIB
PEMANDANGAN musim panas di tepi Sungai Jinjiang selalu menarik perhatian. Sebab, para perempuan etnis Red Yao dari Desa Huangluo Yao, Tiongkok, bersama-sama mencuci rambut di sungai tersebut. Ritual tiap musim panas dan musim semi itu menjadi daya tarik karena rambut perempuan-perempuan Red Yao sangat panjang. Keunikan itu membuat Guinness World Record mencatat desa di Tiongkok tersebut sebagai desa rambut panjang pertama di dunia. "Para perempuan di Huangluo Yao memiliki panjang rambut rata-rata 1,6 meter. Rambut terpanjang yang pernah kami ukur mencapai 2 meter," terang jubir Guinness World Record sebagaimana dilansir Daily Mail kemarin (27/7).
Wajar jika rambut para perempuan Red Yao lebih dari satu meter. Sebab, seumur hidup, mereka hanya sekali memangkas rambut. Yakni pada usia 16 tahun.
Baca Juga:
Setelah rambut mereka menjadi pendek, para perempuan itu berhak memilih pasangan hidup mereka sendiri dan harus memanjangkan rambut kembali. Tradisi turun-temurun itu membuat seluruh perempuan di Huangluo Yao berambut panjang.
Baca Juga:
PEMANDANGAN musim panas di tepi Sungai Jinjiang selalu menarik perhatian. Sebab, para perempuan etnis Red Yao dari Desa Huangluo Yao, Tiongkok, bersama-sama
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer