Keren Banget! Program Bupati Kudus Dipilih Jokowi jadi Pilot Project
Minggu, 10 Januari 2016 – 20:44 WIB
Dia menambahkan, pinjaman sangat lunak yang diberikan kepada pelaku usaha kecil ini berkisar Rp5 sampai Rp20 juta. Dengan bunga 0,9 persen, debitur sudah bebas dari biaya administrasi, termasuk premi hingga biaya materai.
"Dalam program ini tugas pemerintah hanya mendata pelaku UKM untuk disetor datanya ke BPD Jateng, tugas pemerintah memastikan bahwa ini adalah pelaku usaha betulan. Lembaga penjaminannya Jamkrindo," pungkasnya.(fat/jpnn)
JAKARTA - Bupati Kudus, Musthofa, berhasil meyakinkan Presiden Joko Widodo terhadap program Kredit Usaha Produktif (KUP) yang digagasnya sejak awal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- SheTrades Buka Peluang Pengusaha Perempuan RI Go International
- TDN Hadir di Purwokerto, Wujud Komitmen Penuhi Kebutuhan Daging Masyarakat
- Kideco Berkomitmen untuk Menyempurnakan Kualitas Laporan Berkelanjutan
- Shell Membantah Bakal Tutup SPBU di Indonesia
- BTN Raih Penghargaan di Ajang LinkedIn Talent Awards
- Melalui UMK Academy, Pertamina Dukung UMKM Bersaing di Tingkat Global