Keren! Dukcapil Raih 10 Penghargaan Inovasi Pelayanan Publik 2021

Keren! Dukcapil Raih 10 Penghargaan Inovasi Pelayanan Publik 2021
Dirjen Dukcapil Zudan Arif Fakrulloh (kiri) melaporkan prestasi meraih '10 Penghargaan Inovasi Pelayanan Publik 2021' dari KemenPAN-RB kepada Mendagri Tito Karnavian. Foto: Ist for JPNN.com

"Harus terus berinovasi dan membaca dengan baik laju teknologi. Bagi teman-teman yang belum menerima penghargaan, masih ada waktu untuk berbenah terus meningkatkan kemampuan inovasi untuk pelayanan yg lebih baik," ucap Zudan.(gir/jpnn)

 

Berikut 10 Penghargaan yang Diraih Dukcapil

A) Peraih Top 15 Kelompok Khusus:
1. Dukcapil Kota Surakarta dengan produk inovasi 'KUWALAT SILA KIA'
2. Dukcapil Prov Kaltara dengan produk inovasi 'SIPELANDUK KILAT'

B) Peraih Top 15 Kelompok Replikasi:
1. Dukcapil Kota Magelang dengan produk inovasi 'SI BULAN'
2. Dukcapil Kota Bekasi dengan produk inovasi 'e-OPEN'.
3. Dukcapil Kab Kotawaringin Barat dengan produk inovasi 'SIDA KAM KOBAR'.
4. Dukcapil Kab Banjar dengan produk inovasi 'JEMPOL PELANDUK'.

C) Top 99
1) Dukcapil Kab Karanganyar dengan produk inovasi, 'PAK TUJI'.
2. Dukcapil Kota Denpasar dengan produk inovasi, 'AKU WARAS'.
3. Dukcapil Kota Pasuruan denga produk inovasi, 'PASTI DAKU KAWIN'.
4. Ditjen Dukcapil Kemendagri dengan produk inovasi bernama 'D’SIGN' (Digital Signature Dukcapil).

Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:

Pretasi yang ditorehkan Ditjen Dukcapil dan sejumlah dinas dukcapil di bawahnya, sangat keren. Mereka meraih 10 penghargaan Inovasi Pelayanan Publik 2021


Redaktur & Reporter : Ken Girsang

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News