Keren! Mewujudkan Mimpi Anak-anak di Lereng Merapi

”Mereka bilang ingin seperti dusun sebelah. Anak-anaknya ada yang ngajari,” ungkap Nuno.
Hingga kini sudah ada enam dusun di lereng Merapi yang menjadi tempatnya rutin berbagi jendela dunia.
Mulai Dusun Dongkel Sari, Pager Jurang, dan Gondang 3 di Sleman hingga Dusun Deles Indah, Ringin, dan Girpasang di Klaten, Jawa Tengah.
WAU sebetulnya sangat ingin memperluas jangkauan. Namun, tenaga yang ada belum cukup untuk merealisasikannya.
Belakangan mereka memang merekrut dua personel baru. Ayu dan Oben menambah dalam struktur pengurus menjadi enam orang. Tapi, itu belum cukup.
Nah, untuk menyemarakkan kegiatan belajar, WAU mulai mencari orang-orang yang bersedia menjadi volunter (relawan). Atau orang-orang yang mau ikut terlibat dalam proses belajar-mengajar.
Supaya tidak terkesan formal, para volunter tidak diikat secara tetap.
Mereka dibebaskan untuk ikut sesukanya. Sesuai dengan waktu yang mereka miliki.
KURSUS Bahasa Inggris merupakan sesuatu yang mewah bagi anak-anak di lereng Gunung Merapi Namun, kehadiran Komunitas WAU membuat bahasa yang menjadi
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu