Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
Sabtu, 19 April 2025 – 07:21 WIB

Petugas Bea Cukai Magelang saat mengawal ekspor plywood dan blockboard ke Jepang dan Korea Selatan yang dilakukan PT Prima Wana Kreasi Wood Industry asal Temanggung pada Senin (14/4). Foto: Dokumentasi Bea Cukai
Selain itu, manfaat bagi negara ialah peningkatan devisa bagi negara dan peningkatan iklim investasi, yang akhirnya dapat membantu pemulihan ekonomi nasional.
"Bagi masyarakat, fasilitas ini dapat membantu penyerapan tenaga kerja serta mendorong perekonomian di sekitar lokasi perusahaan,” jelas Hariyanto. (mar1/jpnn)
Di bawah pengawasan Bea Cukai Magelang, perusahaan asal Temanggung ini sukses mengekspor plywood dan blockboard ke Jepang dan Korea Selatan
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini
- Porang Jadi Andalan Baru Sidrap, Ekspornya Sampai Eropa
- Begini Evakuasi Pendaki Wanita Asal Bekasi yang Kolaps di Gunung Sindoro