Keren, Serdadu Piaman Laweh di Jabodetabek Serahkan Donasi Untuk Perbaikan Surau
Rabu, 23 Juni 2021 – 22:55 WIB

Forum Silaturahmi Putra-Putri Piaman Laweh (FSP3L) menyerahkan donasi melalui Kapten Inf Yandra kepada Wakapolsek Sei Sariak Ipda Ronald untuk diteruskan kepada Pengurus Musala Labay Muslim. Foto: Dok. FSP3L
“Insyaallah pengumpulan donasi secara mandiri ini akan rutin kami lakukan setiap bulan dan akan kami salurkan setiap empat bulan sekali sehingga masyarakat di kampung halaman dapat beribadah dengan khusyuk,” pungkas Syafinal Chaniago.(fri/jpnn)
Paguyuban TNI-Polri asal Pariaman Sumatera Barat yang berdinas di Jabodetabek menyerahkan bantuan donasi perbaikan Surau (musala) di kampung halaman.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Kepala BPN Ungkap Sertifikat Tanah di Rentang 1961-1997 Rawan Diserobot
- Jabodetabek Banjir, Mayjen Endi Kerahkan Ratusan Marinir
- 4 Ajudan Presiden Prabowo Sosok Mumpuni
- Kompak, TNI-Polri hingga Satpol PP di Inhu Patroli Jaga Keamanan Selama Pilkada
- Respons Susi Pudjiastuti Setelah Pilot Kapten Philip Dibebaskan dari KKB
- TNI-Polri di Pelalawan Berkeliling Kampung Mengajak Warga Ciptakan Pilkada Sejuk & Damai