Kereta di Sydney Tabrak Pagar Penghalang Belasan Luka-luka
Senin, 22 Januari 2018 – 10:00 WIB

Kereta di Sydney Tabrak Pagar Penghalang Belasan Luka-luka
"Kami melihat kereta menabrak pagar penghalang.. sepertinya juga berusaha mengerem." katanya.
"Kereta ketika itu tidaklah cepat, sekitar 5 sampai 10 km perjam."
CEO Sydney Trains Howard Collins menggambarkan apa yang terjadi sebagai 'hal yang tidak biasa."
"Pikiran pertama saya adalah dengan mereka yang mengalami cedera."
"Pengemudi kereta baik, tentu saja dia sangat terkejut."
Perundingan mengenai gaji antara Sydney Trains dan Serikat Pekerja Kereta, Tram dan Bus dihentikan setelah mereka mendengar adantya insiden tersebut.
Lihat beritanya dalam bahasa Inggris di sini
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia