Kericuhan dan Persekusi Warnai Malam Munajat 212
Kamis, 21 Februari 2019 – 22:30 WIB

Kericuhan dan persekusi yang terjadi saat Malam Munajat 212 di kawasan Monas, Jakarta Pusat, Kamis (21/2) malam. Foto: Aristo S/JPNN.Com
Menurutnya, seorang pewarta televisi juga dipersekusi agar menghapus video rekamannya. “Dia awalnya mengambil gambar karena ada ricuh-ricuh, tiba-tiba ditarik sama orang berbaju putih tulisannya LPI, disuruh hapus videonya,” ujarnya.(mg10/dkk/jpnn)
Kericuhan mewarnai Malam Munajat 212 di Silang Monas, Jakarta Pusat, Kamis (21/2) malam sekitar pukul 20.57 WIB yang membuat sejumlah pewarta kena imbasnya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Pemprov DKI Jakarta Bakal Lakukan Modifikasi Cuaca Jika Hujan Terus Mengguyur
- Hujan Guyur Jakarta, Banjir Merendam Kawasan Monas
- 5 Spot Terbaik di Jakarta untuk Saksikan Pesta Kembang Api Tahun Baru
- Momen Libur Sekolah dan Nataru, Berikut Wisata Gratis di Jakarta untuk Keluarga