Kerja, Kerja, Kerja, tapi di Mana Kesejahteraan untuk Kami?
Rabu, 10 Februari 2016 – 12:31 WIB

aksi unjuk rasa honorer K2 depan Istana Negara. Foto: Mesya Mohammad/JPNN.com
jpnn.com - JAKARTA--Honorer K2 yang melaksanakan jihad akbar hari ini (10/2), berhasil dibakar semangatnya oleh anggota Komisi II DPR RI Arteria Dahlan. Dalam orasinya, Arteria mengajak seluruh honorer K2 untuk melakukan perlawanan bila pemerintah tidak mengangkat status mereka menjadi PNS.
"Jokowi itu memang pedagang. Tapi jangan pakai hitung-hitungan bisnis dalam menyelesaikan masalah K2. Kalau Jokowi tidak mau angkat, mari kita lawan pemerintah," ajak Arteria yang disambut-sambut yel-yel honorer K2, "Jokowi turun!".
Motto Jokowi, Kerja, Kerja, Kerja juga jadi bahan lelucon dalam unjuk rasa honorer K2. Di banner ditulis, "Bapak Presiden, kerja-kerja, kerja..di mana kesejahteraan untuk kami’. (esy/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA--Honorer K2 yang melaksanakan jihad akbar hari ini (10/2), berhasil dibakar semangatnya oleh anggota Komisi II DPR RI Arteria Dahlan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional