Kerja Pansus Ujian Bagi DPR
Rabu, 13 Januari 2010 – 20:20 WIB
Kerja Pansus Ujian Bagi DPR
Selain itu, Ketua DPR juga mendorong agar proses hukum kasus Century berjalan bersamaan dengan aparat penegak hukum. “Nampaknya KPK telah melaksanakan penyelidikan terhadap kasus Bank Century. Oleh karenanya maka semua pihak, baik DPR maupun penegak hukum perlu melakukan langkah cepat, tepat dan cerdas serta bertanggungjawab,” katanya.
Dalam kesempatan itu, Marzuki Alie juga menyinggung soal penegakan hukum terkait adanya fasilitas mewah terhadap narapidana tertentu. “Kita mensinyalir bahwa hal ini telah berlangsung cukup lama, hanya sayang tidak diketahui karena kurangnya pengawasan,” katanya.
Untuk menindaklanjuti temuan itu, DPR akan mengundang Menteri Hukum dan HAM dan pejabat lain yang terkait untuk meminta keterangan masalah ini demi rasa keadilan masyarakat, Ketua DPR dari Fraksi Demokrat itu (fas/jpnn)
JAKARTA- Ketua DPR Marzuki Alie menegaskan kinerja dan hasil kerja Panitia Angket Century yang dipimpin oleh Idrus Marham menjadi ujian bagi DPR.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cuaca Ekstrem Berlanjut di Jateng hingga 15 Maret, Ramadan Waspada Bencana
- Polda Jateng Terapkan Strategi Aglomerasi Dalam Mengelola Arus Mudik & Balik Lebaran 2025
- Hadapi Arus Mudik, Jasa Marga Patroli Lubang & Genangan di Tol Semarang-Batang 24 Jam
- Dedi Mulyadi Segera Teken Pergub, Larang Alih Fungsi Lahan Perkebunan & Pertanian untuk Cegah Bencana
- Dukung Eksistensi BPKH, Ketua MPR: Penting untuk Meringankan Biaya Haji
- KM 346 Tol Semarang-Batang jadi Titik Lelah Pemudik, Istirahatlah