Keroyok Kasus Korupsi, KPK-Polri-Kejagung Bentuk Satgas
Senin, 04 Mei 2015 – 15:48 WIB

Keroyok Kasus Korupsi, KPK-Polri-Kejagung Bentuk Satgas
Badrodin Haiti mengatakan, Polri siap menerjunkan anggotanya sesuai jumlah yang dibutuhkan. "Kalau besar kasusnya kita berikan banyak untuk penyidiknya," katanya.
Yang penting, Badrodin melanjutkan, penyidikannya bisa cepat diselesaikan. Untuk itu diperlukan terobosan dalam mengerjakannya.
Dia pun menjamin, satgas tidak akan mengalami kesusahan nantinya dalam bekerja. Sebab, kata dia, penyidik Polri, Kejagung juga pernah bertugas di KPK. Nantinya, kata dia, ada satgas yang masing-masing akan diketuai Polri, ada pula Kejagung, dan KPK. (boy/jpnn)
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi, Kejaksaan Agung, dan Kepolisian RI sepakat membentuk satuan tugas bersama pemberantasan tindak pidana korupsi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pegadaian Peduli, Beri Kenyamanan Beribadah di 50 Masjid Dengan Karpet Bersih
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif