Kertas Putih
Oleh: Dhimam Abror Djuraid
Unjuk rasa kosong ini diiikuti oleh mahasiswa di beberapa kota, termasuk Nanjing dan Beijing.
Mereka memegang kertas kosong sebagai bentuk protes diam.
Cara ini dipakai untuk menghindari sensor dan penangkapan oleh Pemerintah China yang terkenal represif terhadap berbagai jenis protes.
Protes diam terhadap pemerintah China sudah dilakukan secara konsisten oleh kelompok Falun Gong atau Falun Dafa selama bertahun-tahun.
Falun Dafa adalah kelompok spritualitas yang mempunyai pengikut luas tetapi dilarang di China.
Para penganut sekte ini konsisten melakukan unjuk rasa diam dengan duduk bersemedi di depan kantor-kantor perwakilan China di seluruh dunia.
Di China, para aktivis sekte ini ditangkap, disiksa, dan dipenjara.
Alih-alih hilang, pengikut sekte ini malah makin besar dan mempunyai cabang-cabang kuat di berbagai kota besar dunia, termasuk di Amerika Serikat.
Poster kosong menjadi simbol bagi pengunjuk rasa di China untuk menungkapkan kemarahan mereka atas pembatasan Covid-19 yang dinilai terlalu berlebihan
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan
- Mahasiswa Minta Pemerintah Tegas Tindak Oknum Nakal Sesuai Putusan MK 136/2024
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut
- Sebanyak 96 Mahasiswa Presentasikan Hasil Riset di Knowledge Summit
- Glodok Chinatown: Simbol Keharmonisan dalam Komunikasi Antarbudaya
- Lewat Kegiatan Ini, Mahasiswa di Jatim Diajak Memahami Peran Penting Bea Cukai