Kerugian Banjir Mencapai Triliunan Rupiah
Rabu, 20 Februari 2013 – 11:44 WIB

Kerugian Banjir Mencapai Triliunan Rupiah
“Lalu benih padi sawah untuk 60 Ha lahan, 3 ekor kambing, 37 ekor ayam dan itik, 1 SD, 1 mushola, 10 hektare kebun Sawit juga sudah terendam dengan kerugian Rp. 1.424.480.000,” tambahnya.
Baca Juga:
Kemudian di Kecamatan Pauh, sebanyak 300 rumah, 5 km jalan Kabyupaten, 16 Ha lahan persawahan, dan 1 poskesdes terendam dengan kerugian Rp 4.365.000.000.
“Sementara di Kecamatan Singkut, sebanyak 90 rumah, 107 Ha kebun karet, 13 ayam, 4 petak kolam ikan, dan balai benih ikan 53 meter terendam dengan jumlah kerugian mencapai Rp 1.281.920.000,” ungkapnya.
Selanjutnya di Kecamatan Mandiangin, sebanyak 775 rumah terendam dengan. Terparah adalah, satu jembatan gantung terputus. Kemudian, 14 Ha kebun karet, 6 Ha lahan palawija, 1 SD, 6 Ha kebun sawit juga terendam dengan total kerugian yang diderita masyarakat senilai Rp 2.426.000.000.
JAMBI – Kerugian yang diderita masyarakat akibat banjir yang terjadi di beberapa daerah saat ini, diperkirakan mencapai triliunan rupiah. Dari
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia