Kerugian Kecelakaan KA di Madiun Capai Rp 8 Miliar
Pembangunan Stasiun Purwokerto Selesai H-10 Lebaran
Sabtu, 03 Juli 2010 – 12:55 WIB

Kerugian Kecelakaan KA di Madiun Capai Rp 8 Miliar
Masih terkait masalah transportasi kereta api, dia menjelaskan, pembangunan besar-besaran di Stasiun Besar Purwokerto ditarget selesai sebelum H-10 lebaran mendatang. "Rencananya, akhir Agustus rampung dan bisa digunakan untuk pelayanan masyarakat. Pembangunan di Stasiun Besar Purwokerto meliputi penambahan pemasangan overcaping (tempat untuk berteduh), peninggian peron dan pemasangan paving di halaman setempat," bebernya.
Pembangunan juga menyangkut fasilitas overcaping, yang merupakan tempat berteduh, yang akan dipasang di atas empat jalur atau rel kereta yang dioperasikan. Tingginya disesuaikan. "Sedang panjangnya 40 meter dan lebar 20 meter," katanya. "Penumpang nantinya bisa nyaman. Sebab, panas tidak akan kepanasan. Hujan, penumpang bisa berteduh," jelasnya.
Sementara, peninggian peron dimaksudkan agar penumpang tidak sulit saat naik kereta. Dari dua peron yang sudah ada, yakni di jalur 1 dan 2, akan ditinggikan. "Untuk peninggian peron ada di jalur sepur2 dan 3, 3 dan 4, 4 dan 5. Jalur sepur 1 dan 2 dan 2 dan 3 sudah ada," katanya. Pembangunan itu dilakukan Satuan Kerja. Dengan pembangunan sejumlah fasilitas itu, dia menjanjikan, pelayananan angkutan lebaran tahun ini bisa dilakukan secara maksimal. (ttg/sam/jpnn)
PURWOKERTO - PT KAI sudah menghitung kerugian akibat kecelakaan Kereta Api Logawa yang terjadi di Madiun, Jawa Timur, Selasa (29/6) lalu. Humas PT
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Pelindo Batasi Kontainer yang Masuk ke Pelabuhan Tanjung Priok
- Data Terbaru Modal Asing Keluar, Berikut Perinciannya
- Dalam 6 Hari Galeri 24 Pegadaian Menjual Lebih Dari 250 kg Emas Batangan
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- SAFF & Co. Hadirkan MORFOSIA, Perpaduan Seni Instalasi dan Aroma di Central Park