Kerusuhan Batam Tak Berdampak Ekonomi
Jumat, 23 April 2010 – 16:04 WIB
Meski tidak membawa dampak terhadap ekonomi secara menyeluruh, Hatta tetap meminta agar seluruh pihak tetap menjaga kondusifitas suasana internal dan ekternal yang berkaitan dengan perekonomian dalam negeri.
Baca Juga:
''Saya titip pesan kepada media-media TV. Tolong rekan-rekan wartawan yang ada disini, sampaikan pada Pimred-nya, bilang pak Menko titip pesan, janganlah tayangan televisinya berulang-ulang ditampilkan. Karena nanti justru tidak baik bagi investasi kita dan yang rugi masyarakat kita sendiri,'' pesan Hatta.(afz/jpnn)
JAKARTA--Kerusuhan yang terjadi di PT Drydock Worldwide Batam, dikatakan Menteri Koordinator Perekonomian Hatta Radjasa, dilaporkan tidak mengganggu
Redaktur & Reporter : Auri Jaya
BERITA TERKAIT
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya
- Pertamina Eco RunFest Salurkan Donasi Kemanusiaan untuk Palestina, Sebegini Nominalnya
- Pak Gubernur Ini Menjadi Salah Satu yang Diamankan KPK, Kasusnya Diduga Pungutan Pilkada
- Warga Diimbau Waspada, Gunung Lewotobi Kembali Erupsi