Kerusuhan Cikeusik dan Temanggung Diyakini By Design
Rabu, 09 Februari 2011 – 23:03 WIB

Kerusuhan Cikeusik dan Temanggung Diyakini By Design
Sebab jika peristiwa itu dibiarkan begitu saja, maka sama saja dengan memberi ruang yang lebih besar pada insiden serupa di tempat lain. "Jadi harus selesai betul," tegas politisi PKB ini.
Sementara kepada Menteri Agama, Komisi VIII DPR mendorong untuk menyempurnakan aturan tentang kehidupan beragama, termasuk SKB 3 Menteri tentang pelarangan Ahmadiyah.
Sementara anggota Komisi VIII dari Partai Keadilan Sejahtera, Rahmat Amin, menilai kedua insiden itu hanya kurangnya pemantauan yang dilakukan aparat kepolisian. "Mudah-mudahan bukan by design. Ini hanya kurangnya pemantauan," katanya.(awa/fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Komisi VIII, Abdul Kadir Karding mensinyalir terjadinya Insiden di Cikeusik, Jawa Barat dan perusakan gereja di Temanggung, Jawa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Polemik Soeharto Pahlawan, Ketum Muhammadiyah Singgung Bung Karno hingga Buya Hamka
- Mantan Komisioner KPK Duga Ada Aktor Lain di Balik Mafia Peradilan Suap Rp 60 Miliar
- Museum of Toys dan RMHC Galang Dana Pembangunan Rumah Singgah Anak Berpenyakit Kronis
- Setelah Heboh Pengadil Terjerat Kasus Suap, MA Rombak Posisi 199 Hakim
- Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Pengamat: Kegagalan Memaknai Demokrasi dan Cara Beroposisi yang Sehat
- Banjir di Barito Utara Meluas, 60 Ribu Warga Terdampak