Kerusuhan Sara Meletus Lagi Di Burma
Kamis, 02 Mei 2013 – 10:11 WIB

Kerusuhan Sara Meletus Lagi Di Burma
Mereka yang ketakutan bersembunyi di hutan atau berjongkok di sawah tatkala rumah-rumah mereka dibakar. Kini, polisi dan militer dikabarkan diterjunkan ke Oakkan untuk mencegah kekerasan lebih lanjut.
Baca Juga:
Tahun lalu, bentrokan mematikan antara massa Buddha dan Muslim, sebagian besar dianggap Muslim Rohingya, menewaskan 190 orang dan 100 ribu orang lainnya jadi pengungsi.
Gelombang kekerasan ini telah menimbulkan tanda tanya kepada Presiden Burma Thein Sein, yang sebelumnya telah memperingatkan bahwa pemerintah akan menggunakan kekuatan jika perlu untuk menghentikan "oportunis politik dan ekstremis agama" dari mengobarkan kebencian antar umat beragama.(Esy/jpnn)
RANGOON--Kekerasan bernuansa SARA kembali meletus di Burma menewaskan satu orang dan melukai sembilan lainnya. Sentimen anti-Islam di salah satu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza