Kesal Akibat Jalan Rusak, Warga Ancam Gelar Demo di Kantor Bupati Lombok Tengah
Sabtu, 18 Februari 2023 – 23:20 WIB
jpnn.com, LOMBOK TENGAH - Luapan air sungai yang menyebabkan dua jembatan penghubung antar dusun di Desa Kateng, Kecamatan Praya Barat, Kabupaten Lombok Tengah hampir rubuh.
Akibatnya sejumlah pelajar tidak bisa masuk sekolah. Selain itu, aktifitas warga setempat juga ikut lumpuh.
Salah satu warga setempat, Lalu Husnan mengaku sangat kecewa dengan tidak adanya perhatian pemerintah Kabupaten, maupun Provinsi NTB.
Menurutnya, Pemerintah daerah setempat hingga saat ini tidak pernah memperhatikan kondisi Jembatan dan jalan yang ada di desa Kateng ini.
Akibatnya sejumlah pelajar tidak bisa masuk sekolah. Selain itu, aktifitas warga setempat juga ikut lumpuh.
BERITA TERKAIT
- Banjir Bandang Melanda Sejumlah Desa di Wilayah Selatan Karawang
- Bocah SD yang Terseret Arus Banjir Ditemukan Tim SAR Gabungan, Begini Kondisinya
- Sukarelawan Bantu Ridwan Kamil Tanam Pohon di Sungai, Cegah Erosi dan Banjir
- KAI Daop 2 Bandung Antisipasi 73 Titik Rawan Bencana saat Musim Hujan
- Hujan Deras, Sejumlah Ruas Jalan di Cikarang Bekasi Tergenang, Begini Kondisinya
- Paslon AMAn Pastikan Mengatasi Banjir Pekanbaru dalam Setahun Setelah Terpilih