Kesamaan Ideologi Dorong Pindah Partai
Kamis, 26 Juli 2012 – 16:15 WIB

Kesamaan Ideologi Dorong Pindah Partai
Selain itu, Tantowi menyatakan, orang pindah partai juga karena kegagalan partai yang menjadi tempatnya mengabdi selama ini menanamkan ideologi kepada kadernya. “Ideologi semakin memudar. Dan ini kegagalan parpol menanamkan ideologi bagi kadernya,” kata dia.
Baca Juga:
Kemudian faktor kedua, kata Tantowi adalah hope atau harapan. Ia menjelaskan, orang akan dengan sukarela di partai politik karena memiliki harapan. Misalnya, lanjut Tantowi orang merasa partainya masih relevan untuk menyalurkan perjuangan politiknya. “Tapi, sekarang banyak partai politik yang tidak relevan dengan kadernya,” kata Tantowi. (boy/jpnn)
JAKARTA--Politisi Partai Golkar Tantowi Yahya, menegaskan, ada dua alasan orang untuk pindah partai politik yakni ideologi dan hope (harapan). Tantowi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?